Informasi Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran Bulan Oktober 2016 di Indonesia

Loading...

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Satria FU
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016,,, Halo gan,, kali ini bang ucok hadir kembali dengan seputar informasi terbaru dari motor Suzuki. Motor Suzuki termasuk salah satu merk motor paling tua di Indonesia. Tidak heran berbagai macam Motor Jadul Suzuki, jadi koleksi paling menarik buat para pecinta Motor Klasik tanah air. Sebut saja Motor Suzuki RC atau Suzuki Bravo, yang sudah ada sejak tahun 80 an. Motor-motor klasik memang mempunyai aura tersendiri jika benar-benar perawatannya, motor klasik memang memiliki kelebihan tersendiri dalam bidang ketangguhan mesinnya. Body yang kokoh serta desain yang unik tentunya jadi aura paling menawan dari motor jadul. Disamping itu harga motor klasik masih terbilang terjangkau gan, biarpun masih membutuhkan perawatan yang ekstra. Harga Motor Seken dan jadul Suzuki memiliki fariasi harga yang lumayan murah gan, menarik untuk kita bahas gan.   
Motor Suzuki Satria
Harga Seken Motor Satria bisa dibilang masih mahal gan, ia motor ini memang masih idola para remaja tanah air. Tak heran jika harga baru dan sekennya masih mahal, motor ini mempunyai daya tarik tersendiri dikelas motor sport. Untuk jenis seken satria yang masih dijual ada beberapa jenis gan, mulai dari Satria R 125cc keluaran 1998 sampai 2004 dan Satria FU 150cc keluaran 2005 sampai 2016. Harganya juga tentu berpariasi gan tergantung barangnya, nah yang bang ucok akan sebutkan cuman Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran aja gan.
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Satria
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Satria
Baca Juga :  Kumpulan Harga Motor Satria Fu 150 Terbaru Yang Bekas Dan Baru dan Harga dan Spesifikasi Suzuki Motor New Satria FI 150 2016 Terbaru Fuul Injection
Harga Motor Suzuki Satria R 125cc
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 1998 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 1999 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2000 Harga Rp 3.250.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2001 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2002 Harga Rp 3.750.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2003 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Satria R keluaran tahun 2004 Harga Rp 5.500.000

Harga Motor Suzuki Satria FU 150cc
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2004 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2005 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2006 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2007 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2008 Harga Rp 9,000,000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2009 Harga Rp 10.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2010 Harga Rp 11.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2011 Harga Rp 11.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2012 Harga Rp 12.000.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2013 Harga Rp 13.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2014 Harga Rp 14.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2015 Harga Rp 15.500.000
Motor Suzuki Satria FU keluaran tahun 2016 Harga Rp 17.500.000

Motor Suzuki Raider
Motor Suzuki Raider keluaran tahun 2003 Harga Rp 9.500.000
Motor Suzuki Raider keluaran tahun 2004 Harga Rp 10.500.000

Motor Suzuki Thunder
Motor gede ini cukup melekat dihati para pecinta motor sport tanah air, memiliki desain yang futuristik, sporty ala motor balap membuatnya berjaya diera 2005 sampai 2008an. Menjadi saingan langsung Honda Tiger , tentunya membuat motor ini jadi cepat dikenal masarakat. Tapi ironisnya Motor ini tidak diproduksi lagi oleh Suzuki sama halnya seperti Motor Honda Tiger, padahal kedua motor ini sangat digemari masarakat Indonesia. Untuk Harga Motor Seken Suzuki Thunder sendiri terbilang murah lah gan,, antara 4 sampai 8 jutaan lah.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Thunder
Harga Motor Suzuki Thunder 125 Bekas
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2005 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.750.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Thunder keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000

Motor Suzuki Shogun
Motor Suzuki Shogun mulai beredar dari tahun 1996 sampai 2008, motor ini termasuk motor bebek pertama yang paling modren di indonesia gan. Motor ini cukup bersinar pada jamannya, dengan desain yang Sporty membuatnya disukai masarakat tanah air. Tapi anehnya motor ini tidak dikeluarkan lagi gan, padahal motor ini masihdiminati masarakat.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Shogun
Berikut ini daptar Harga Motor Seken Suzuki Shogun mulai dari keluaran 1996 sampai 2008, motor ini termasuk motor bebek pertama yang paling modren di indonesia gan. Varian sekennya juga bermacam-macam, seperti Shogun 110cc lawas, Shogun 110R dan Shogun 125R.

Harga Seken Motor Suzuki Shogun
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1996 Harga Rp 1.750.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1998 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Shogun 110 keluaran tahun 1999 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2000 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2001 Harga Rp 3.250.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2002 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Shogun R keluaran tahun 2003 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Shogun 125 R keluaran tahun 2004 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Shogun 125 R keluaran tahun 2005 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2006 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2007 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Shogun SP 125 R keluaran tahun 2008 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Arashi
Motor Suzuki Arashi hadir sebagai penerus Motor Suzuki Shogun, hampir disemua sektornya kedua motor ini memiliki kemiripan. Suzuki Arashi memiliki perbaikan disegi performa saja, ia dengan menggunakan Kopling serta peningkatan tenaga mesinnya, membuatnya lebih bertenaga dari Motor Suzuki Shogun. Tapi anehnya Motor ini tidak mendapat respon yang cukup baik di pasar otomotif tanah air, yang berakibat motor ini tidak produksi ulang lagi gan. Tapi tidak ada salahnya untuk memiliki motor yang satu ini, karna harganya cukup murah gan,,, untuk harga motor sekennya antara 5 sampai 6 jutaan gan.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Arashi
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2006 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2007 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Arashi keluaran tahun 2008 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Smash
Motor Suzuki Smash adalah sepeda motor bebek 4 tak Suzuki, Motor ini merupakan produk unggulan dikelas motor bebek bersama Honda Supra X dan Yamaha Vega R. Motor Suzuki Smash memiliki model dan desain yang cukup woow dan keren bangat menjadikannya bisa bersaing dengan Honda Supra X. Tenaganya juga cukup kuat untuk sekelas motor 110cc, harga motor bekas suzuki smash juga terbilang cukup murah gan.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Smash
Untuk varian motor suzuki smash  ada 2 varian utama gan, yaitu Suzuki Smash biasa dan Suzuki Smash Titan. Harga Motor Seken Suzuki Smash antara 2 sampai 8 jutaan. 

Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2003 Harga Rp 2.750.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2004 Harga Rp 3.000.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2005 Harga Rp 3.500.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Smash keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2010 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2012 Harga Rp 7.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2013 Harga Rp 7.500.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2014 Harga Rp 8.000.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2015 Harga Rp 8.250.000
Motor Suzuki Titan keluaran tahun 2016 Harga Rp 8.500.000

Motor Suzuki Nex FI
Motor Skutik Suzuki Nex FI merupakan motor berteknologi canggih dari Suzuki, motor ini dilengkapi bebagai sensor terbaru ala Suzuki. Sebagai produk unggulan dari kelas motor matic, tidak serta merta membuatnya laris dipasaran. Apalagi melihat banyaknya Motor Matic yang beredar dipasaran sekarang ini, berbagai kebijakan telah diambil Motor Suzuki untuk mendonkrak jumlah penjualan motor maticnya. Seperti peningkatan kualitas motor, hinga dengan menurunkan harga jual motor disegala segmen. Motor matic Suzuki Nex Fi contohnya, yang sudah dibekali dengan berbagai tenologi canggih serta mesinnya yang sudah injeksi tapi harganya jauh dibawah motor matic sekelasnya.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Nex FI
Untuk harga motor seken suzuki Nex FI masih terbilang standar gan, karna motor ini juga baru keluar sejak 2012 silam.

Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2012 Harga Rp 7.100.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2013 Harga Rp 8.100.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2014 Harga Rp 8.500.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2015 Harga Rp 9.500.000
Motor Suzuki Nex FI keluaran tahun 2016 Harga Rp 10.500.000
Motor Suzuki Spin
Motor Matic Suzuki Spin termasuk motor matic keluaranpertama dari suzuki, mengingat motor matic baru beredar sejak 2004 lalu dan mulai menguasai pasar sejak 2007. Motor ini jadi andalan Pabrikan Suzuki di kelas motor matic, Beat dan Mio merupakan lawan paling kuat dikelas motor matic. Harga jual motor matic ini juga terbilang murah, untuk harga motor bekasnya juga terbilang sangat murah meriah gan.
Baca juga gan : Daftar Harga Motor Suzuki Terbaru 2016 Suzuki Nex ,Suzuki Sky Wave , Suzuki Spin ,Suzuki Hayate , Suzuki Inazuma 250
 
Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Spin
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2006 Harga Rp 4.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2007 Harga Rp 4.500.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Spin keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Sky
Motor matic suzuki selanjutnya datang dari Sky, yaitu SkyDrive dan Sky Wave. Motor matic suzuki ini mempunyai akselerasi yang cukup lumayan juga gan, dengan mesin 125cc serta desain yang sporty membuat motor ini tampil lebih modren. Harga Motor Bekas Suzuki ini termasuk murah gan, menarik untuk kita bahas lebih lanjut gan :

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Sky
Harga Motor Seken Suzuki Skydrive dan Skywave : 
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2009 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2010 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2011 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2012 Harga Rp 6.600.000
Motor Suzuki Skydrive keluaran tahun 2013 Harga Rp 7.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2007 Harga Rp 5.000.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2008 Harga Rp 5.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2009 Harga Rp 6.000.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2010 Harga Rp 6.500.000
Motor Suzuki Skywave keluaran tahun 2011 Harga Rp 7.000.000
Motor Suzuki Hayate
Untuk Motor matic keluaran terbaru pabrikan suzuki, kali ini datang dari Suzuki Hayate gan. Motor matic ini mempunyai perbedaan yang cukup mencolok dari motor matic lainnya, karna dilengkapi dengan 2 Shock dibagian belakang. Dengan begitu, motor ini akan lebih kokoh menahan beban yang cukup berat sekalipun. Untuk masalah desain, motor ini tampil dengan desain menawan, dengan perpaduan warna dan bodi yang stylish menjadi ciri has tersendiri. Dengan banyaknya fitur mewah dan modren, Suzuki mengharapkan penjualan motor ini bisa bersaing dengan motor matic Honda dan Yamaha.

Harga Motor Seken Suzuki Paling Murah di Pasaran 2016
Motor Suzuki Hayate
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2011 Harga Rp 7.250.000
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2012 Harga Rp 8.500.000
Motor Suzuki Hayate keluaran tahun 2013 Harga Rp 9.500.000

Untuk harga motor second suzuki seterusnya masih banyak lagi gan, untuk lebih jelasnya kita lihat aja daptar harga dibawah ini :

Motor Suzuki Tornado
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1995 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1996 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Tornado GS keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki Tornado GX keluaran tahun 1996 Harga Rp 2.250.000
Motor Suzuki Tornado GX keluaran tahun 1997 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki TRS
Motor Suzuki TRS keluaran tahun 1983 Harga Rp 2.000.000
Motor Suzuki TRS keluaran tahun 1984 Harga Rp 2.500.000
Motor Suzuki TS
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2001 Harga Rp 20.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2002 Harga Rp 22.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2003 Harga Rp 25.500.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2004 Harga Rp 28.000.000
Motor Suzuki TS keluaran tahun 2005 Harga Rp 30.000.000

Nah cukup sekian dulu yang dapat bang ucok sampaikan, mudah-mudahan Artikel bang ucok dari Pusat Motor ini bisa bermanpaat buat kita semua. Harga Motor Seken Suzuki yang bang ucok rangkum ini cuman harga rata-rata termurah saja gan.
Baca Juga :  Harga Jual Suzuki Nex Terbaru 2016 dan Motor Baru Suzuki Indonesia keluaran Tahun 2016

Artikel Terkait